Selasa, 05 Juli 2011

Aku Dan Kamu


Aku Dan Kamu

Pertama ku lihat dirimu dengan senyuman manismu
Kucoba merangkai asa untukmu
Kulalui hari indah ini bersamamu,
Ada canda,tawa,dan airmata,namun aku tetap merasa bahagia dismpingmu
Kurajut bunga kasih,kusulam menjadi selendang kasih,dan
Aku pastikan selendang ini hanya untukmu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar